'Online' Dahulu Sebelum Bertindak

Posted by

Judul di atas mewakili isi konten yang ane tulis saat ini. Peribahasa serupa yang sering terdengar ialah "Berpikir dahulu sebelum bertindak" tampaknya seiring dengan perkembangan zaman akan menjadi "Online dahulu sebelum bertindak".

Kok gitu sih? Eeeits... ini ada alasannya lho!

Online berlebihan bikin aku mati rasa (Sumber: posmetro.info)
Tanpa kita sadari, contoh kecilnya;
1. saat tugas sekolah atau kuliah, banyak yang mencari sumber/referensi dari internet terlebih dahulu. Online deh!
2. komparasi/perbandingan harga barang elektronik, kendaraan bermotor, rumah atau lainnya, Online brooo!
3. cara melakukan sesuatu, baik itu cara supaya dapet jodoh yang baik sampai cara menghindari debt-collector (uups, ketahuan deh!). Online juga deh...

Mau tidak mau, internet/online sudah menjadi kebutuhan utama alias primer. Maka, diperlukan penggunaan yang sesuai agar tidak terjerumus menuju hal-hal 'panas' alias hot (kayak minum kopi sambil nongkrong di pemandian air panas, hwalllaaaah) maupun tindakan ekstrim (kecanduan) dalam ber-online-ria.

Oke gan, sekian ocehan ecek-ecek dari blog ecek-ecek. Terimakasih sudah sudi berkunjung!


Blog, Updated at: 08:34

0 comments:

Post a Comment

1. Komentar ini dapat menggunakan akun Wordpress, anonim, dan OpenID.

2. Mohon kritik dan saran demi meningkatkan kualitas artikel blog ini.

3. Diperbolehkan berkomentar menggunakan link aktif yang bermanfaat (bukan jual beli).